era digital merupakan era dimana setiap orang dipaksa untuk mengenal teknologi informasi. bagaimana tidak, tanpa teknologi dan informasi kita tidak lebih unggul dari mereka yang memiliki fashion digital.
Sofyan Siroj di seminar membangun industri kreatif di era digital mengatakan "di dalam islam (al-qur'an) teknologi telah dikenalkan sejak lama melalui alam, misalnya cara berkomunikasi lumba-lumba yang menggunakan frekuensi. teknologi rumah laba-laba yang dianggap rumah paling lemah, setelah diteliti jaring laba-laba lebih kuat dari besi".
teknologi pada saat ini bisa dikatakan serba digital, sehingga memaksakan kita menggunakan teknologi digital dalam kehidupan sehari-hari contoh mudahnya adalah smartphone.
persaingan diera digital ini tidak akan menjauh dari persoalan bisnis, pilihannya ada dipribadi kita masing-masing, fashion bisnis bagaimana yang kita jalankan ?.
segolongan orang akan tertinggal dari golongan mereka yang memahami digital mindset, ihsan firdaus, CEO 4visionmedia.com mengartikan digital mindset adalah dimana seseorang melakukan perubahan pada mental dan pola pikirnya sehingga membawa dia beraktivitas digital.
perubahan mental dan pola pikir ini tentu harus didukung oleh knowledge atau pengetahuan, sehingga yang memiliki kowledge tentang digital mengetahui tingkat perkembangan digital sehingga mampu menghasilkan ide ide kreatif.
memahami digital mindset dan memiliki knowledge belum cukup untuk bersaing didunia serba digital ini, yang lebih diperlukan lagi adalah action, yes, action akan menentukan perubahan. hanya berputar dengan ide kreatif tanpa ada action tetap saja akan memberikan nilai nol.
pada saat ini, action bisnis yang dilakukan bukan lagi dengan membagikan atau menempelkan brosur ke tempat-tempat umum. perlu diingat, diera digital pengguna internet semakin banyak. action, manfaatkan internet. dengan teknologi digital is easy.
beberapa pilihan trend bisnis digital saat ini yang bisa kita pilih :
1. social commerce
social commerce adalah memanfaatkan media sosial untuk melakukan bisnis (jasa/barang). contoh membuat fasnpage, menyebarkan bisnis di dalam group gruop yang berpotensi besar untuk berbisnis/berjualan
social jurnalism adalah berbisnis dengan memanfaatkan kreatifitas menulis. peluang besar bagi mereka yang hobi menulis, bisa dilakukan dimana saja, jika punya web atau apa saja diinternet, tawarkan jasa menulis, peluang menulis sangat banyak, bisa jadi tanpa dugaan ada yang melirik anda bergabung dalam bisnis menulis, baik itu menulis artikel, cerita atau apapun. simple kan ?.
3. Crowdfunding
crowdfunding adalah bisnis dengan cara mengumpulkan investor melalui internet untuk mengejakan suatu peroyek. jadi, tidak selamanya memulai bisnis itu harus punya moal pribadi.
4. location based mobile
location based mobile, memanfaatkan lokasi sebagai bisnis, contoh aplikasi untuk layanan permintaan lokasi dari samrtphone.
5. big data analytics
big data analytics adalah mengolah sekumpulan data untuk mendapatkan informasi dari data tesebut dan juga kita dapat mengetahui data mana saja yang paling penting. bisnis dalam bidang big data analytics ini memerlukan pengetahuan lebih banyak dibidang big data itu sendiri.
selain trend bisnis digital, juga ada trend digital advertising, seperti :
1. video advertising
video Story telling
2. content marketing
Seo, share content
3. social media Ad Spend
google adwords, FB marketing, instagram ads
4. email marketing
broadcast email, newsletter
5. social media Engagement.
branding social media
3 hal penting dalam membangun kreativitas Bisnis di era digital ini yaitu : pahami digital mindset, perbanyak knowledge mengenai perkembangan digital sehingga mampu membangun ide kreatif, yang paling penting adalah action.
0 komentar:
Posting Komentar
berikan komentar pada tulisan ini dengan kata yang sopan dan bijak ya sahabat media ^_^, jika komentar dianggap spam oleh admin komentar akan di delete ^_^ terimakasih